Jenis Kegiatan : Praktikum Hidrolika
Maksud dan Tujuan :
Memberikan pengetahuan tentang perhitungan dan prinsip kerja serta aplikasi teknik hidrolika khususnya mengenai aliran melalui pipa, aliran melalui bendung dan tekanan air tidak mengalir.
Macam Percobaan dan Peralatan :
1. Hidrostatis
a. Pengukuran Tekanan Air dengan Beban
b. Penentuan Pusat Tekanan Air pada Bidang Tenggelam
c. Menentukan Kekentalan Air (viscositas) dengan Osborne Reynold
d. Stabilitas Bejana Terapung
2. Hidrodinamis
a. Sifat-sifat Aliran melalui Ambang Tajam Segitiga
b. Sifat-sifat Aliran melalui Ambang Tajam Segiempat
c. Hukum Bernoulli
d. Hidrolika Saluran Tertutup
e. Hidrolika Saluran Terbuka
Peralatan Penunjang Praktikum : unduh (pdf. file)
Aktifitas Laboratorium :
Aktifitas mahasiswa Jurusan Teknik Sipil di Laboratorium Hidrolika salah satu diantaranya melakukan praktikum reguler guna menunjang mata kuliah terkait.
|
|
Aktifitas mahasiswa melakukan percobaan praktikum " Bernoulli Test " |
Aktifitas mahasiswa dalam melakukan kegiatan praktikum, " Percobaan Saluran Terbuka " |
|