MONITORING DAN EVALUASI (FINAL REPORT) CAPSTONE DESIGN PROJECT KELAS CoE BATCH I PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL UMM

Jum'at, 20 September 2024 00:11 WIB

Para Mahasiswa CoE Kelas Profesional Pengembang Perumahan Batch I melakukan Final Report Captone Design sebagai Tugas Akhir.

Capstone Design adalah salah satu Program di Prodi Teknik Sipil UMM yang dimana program ini memfokuskan mahasiswa untuk mendisain suatu hunian dengan sangat detail secara berkelompok program hasil deain tersebut akan menjadi Tugas Akhir Mahasiswa. Selama mahasiswa melakukan program Capstone Design mahasiswa akan di bombing dengan matang oleh Dosen Sesuai Bidang Disain yang di inginkan oleh Mahasiswa.

Para Mahasiswa CoE Kelas Profesional Pengembang Perumahan Batch I melakukan Final Report Captone Design sebagai Tugas Akhir, mahasiswa CoE yang langsung di bimbing oleh Dosen Internal dan Doen  Praktisi menghasilkan Capstone Design yang sangat keren dan sangat mengagumkan, hampir seluruh kelompok memeliki ciri khasnya sendiri dalam mendesain rumah atau suatu unit perumahan yang ramah lingkungan dan nyaman.

Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Capstone Design Project Kelas CoE Batch I Program Studi Teknik Sipil berjalan dengan sangat lancar, pada saat melakukan Final Report Mahasiswa sangat mempersiapkannya dengan sangat matang dan para Dosen Praktisi ikut serta hadir dalam kegiatan tersebut untuk melihat bagaimana mahasiswa yang sudah di persiapkan untuk memperlihatkan hasil dari Capstone Design yang mereka buat.

Semoga dengan ini CoE Kelas Profesional Pengembang Perumahan Bacth II dapat jauh lebih baik dan bisa lebih dari CoE Kelas Profesional Pengembangan Perumahan Bacth I

Shared: